Kamis, 12 Februari 2015

Kata Kata Mutiara Dalam Kartun Doraemon

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi1mJuWOHDC5sS4HBICRr_8Ym_OgWKlg5YbRYtJ07S1nHOWGMJh9433GytPviLjcIQd6NXTDY6HkUXANoits_9sMh49qeVE43fcE_8OnsBBUVHoLo5B_emfL3pl5p_AjF9g5WZd9tHzlVs/s1600/Doraemon_and_friends.jpg


Pada kesempatan ini , saya akan membahas mengenai beberapa kata-kata mutiara dan bijak dari tokoh2 dalam kartun doraemon ..



1. Aku tidak akan menjadi seorang pangeran yang hebat tanpa sahabat seperti kalian ( Tio - The movie legenda raja matahari )


2. Jangan menengok ke masa lalu terus, lebih baik belajar dari sekarang untuk masa depan mu. (Doraemon )

3. Orang menjadi besar setelah melewati berbagai rintangan dan penderitaan. (Ayah nobita )

4. Uang sepantasnya didapat dari hasil kerja keras sendiri ( Dorami )

5. Apapun yang dilakukan pertama kali itu selalu terasa segar dan berkesan ( Nobita )

6. Lebih baik menjadi orang bodoh dan tidak mengerti apa apa , dari pada menjadi orang terpelajar yang tidak tahu jalan ( Doraemon )

7. Memang kalau aku jadi kawan sekalipun , kekuatan tempur kita tidak akan bertambah ?? ( Nobita pada Tio di Movie Doraemon Legenda Raja Matahari )

8. Saat Pertandingan Sepak Bola di Movie Legenda raja matahari , pada saat itu yang kalah harus menuruti perintah yang menang , Dan yang kalah adalah Kakao Dan Moka ( Seorang budak jalanan yang ditantang pangeran Tio untuk duel 2 lawan 1, tiba2 ketika tio akan kalah nobita membantu dan akhirnya menang )
Wasit : Pangeran, silahkan tentukan apa hukuman untuk kedua orang ini ??
Pangeran Tio : Kalo begitu aku serahkan padamu nobita
Nobita : Kalo Begitu Pangeran, Ampunilah Mereka, Yaa Mereka kan sudah berjuang keras, lagipula pertandinganya juga sangat menyenangkan .. Katanya terserah apa kataku, jadi Maapkanlah Mereka

+8. Aku memang tidak sebanding dengan pangeran, tapi kita adalah teman !! Aku Akan menolong Pangeran ( Nobita to Tio Movie Legenda Raja Mtahari)

9. Aku juga ingin menjadi seorang pangeran ( Nobita )


10. Tapi menurutkan 1 tambah 1 lebih baik dari pada satu saja, karena aku teman mu, maka aku akan membantumu !! ( Nobita kepada Tio saat pertandingan sepakbola yang terancam kalah, dan saat tio diselamatkan oleh nobita ketika tenggelam dalam Lumpur - Movie legenda raja matahari )

11. Jadilah dirimu yang apa adanya, agar dunia tak menjauh saat kamu tak seperti yang mereka mau.  (Doraemon)

12. Doraemon the movie 2008: “BERBUAT KESALAHAN ADALAH KELEMAHAN MANUSIA TAPI BELAJAR DARI KESALAHAN MERUPAKAN KEKUATAN".

13. Janji nobita ke neneknya: "aku berjanji nek akan menjadi seperti boneka daruma yang selalu segera bangkit tegak kembali dengan muka yang tegar walaupun jatuh terguling-guling.

14. Hidup itu ternyata penuh perjuangan ( Doraemon )

15. Menghentikan rencana ditengah jalan itu tidak baik ( Ayah Nobita )

16. Pelajaran hari ini adalah menghargai apa yang telah dimiliki ( Doraemon )

17. Biarpun sering bertengkar tapi tetap saja kakek dan doraemon adalah sahabat baik" - sewashi (cucu nobita)

18. Biar hanya permainan, kamu tidak boleh curang ( Doraemon )

19. Menurutku mimpi itu indah lho ( Shizuka )

20. Kamu harus bertanggung jawab dengan semua perbuatanmu ( Doraemon )

21. Melampiaskan kekesalan pada anak adalah hal yang salah (Nobita)

22. (Saatwaktu Doraemon akan kembali ke masa depan, sewaktu berjalan malam2, Nobita menantang Giant sebagai bukti kalo dia bisa hidup mandiri tanpa Doraemon, dan Nobita akhirnya berhasil menang)
“Aku menang, Doraemon. Pulanglah tanpa rasa khawatir, sebab tanpamu aku masih bisa menang…” (Nobita)

23. Jangan terlalu memikirkan masa depan. Pikirkan saja apa yang harus kau lakukan di masa sekarang untuk masa depanmu. -Doraemon (Doraemon)


24. Biarpun menjengkelkan, dia tetaplah ibu yang selalu menyayangi ku” (Nobita – saat kabur dari rumah, tapi ingin kembali)

25. Kalau terus bergantung pada orang lain, hidupmu akan berantakan” (Ayah Nobita)

26. Hidup tanpa dunia impian itu tidak menyenangkan. -Nobita (Doraemon)

27. Aku akan menolong yang lemah dan membasmi yang kuat. ( Giant )

28. Aku sudah berjanji padamu doraemon, jadi aku akan berusaha dengan kemampuan ku sendiri ( Nobita )

29. Jangan menangis, niat kalian yang baik sudah cukup berarti bagi ayah" ayah nobita ke nobita dan doraemon

30. Kalau kamu memang laki - laki jangan melarikan diri, tabrakkan dirimu dengan masalah (Ayah Nobita )

31. Orang menjadi besar setelah melewati berbagai rintangan dan penderitaan ( Ayah Nobita )

32.Kita masih bisa mengubah masa depan jika kita semangat ( Doraemon )

33. Bercanda itu ada batasnya ( Ayah Nobita  )

34. Orang tua itu juga manusia, terkadang mereka marah karena permasalahan di luar dan melampiaskan di rumah ( Suneo )

35. jangan selalu memilih jalan yang mudah, seperti air yang selalu mengalir ke tempat rendah, tiba -tiba kita sudah ada di tempat paling dasar ( Ayah Nobita )

36. Manusia dalam kehidupan seperti bejalan mendaki membawa beban berat
dan berlari berlawanan dengan angin ( Ayah Nobita )

37. Dulu aku senang sekali bisa sekolah, entah sejak kapan aku jadi malas begini, aku ingin berusaha lebih baik ( Nobita )

38. Biar anak kecil atau orang dewasa, kalua salah ya harus ditegur ( Nobita )

39. Melampiaskan kekesalan pada anak adalah hal yang salah ( Nobita )

40. Terserah mau jadi apa yang penting berguna bagi masyarakat ( Ibu Nobita waktu nobita lahir )

41. Orang tua itu kasihan ya, sebab tidak ada lagi yang lebih besar darinya untuk dijadikan tempat mengadu ( Doraemon )

42. Binatang itu memang lucu ya, kalau disayang mereka akan balik menyayangi kita ( Suneo )

43. Orang jahat adalah orang yang tidak bertanggung jawab ( Nobita )

44. Tidak selamanya kamu jadi anak-anak ( Doraemon ke Nobita )

45. Waktu nobita udah gede dan udah jadi ayah: "Meskipun kehidupanku biasa saja, aku bahagia bisa membahagiakan shizuka dan nobisuke, dan tentu saja aku akan selalu berusaha lebih keras untuk lebih membahagiakan mereka."

46. Aku ingin jadi anak kecil terus, nikmat rasanya hidup tanpa beban ( Nobita )

47. Waktu nobita kabur dari rumah trus pengen balik lagi: "biarpun menjengkelkan, dia tetaplah ibu yang selalu menyayangi ku"

48. Mau ke Amerika atau kemanapun, asalkan aku selalu didampingi Doraemon, aku senang kok (Nobita)

“Doraemon No Uta”
Oleh: Komiko Osugi

Konna koto ii na
Dekitara ii na
Anna yume konna yume ippai aru kedo

Minna minna minna
Kanaete kureru
Fushigina POKKE de kanaete kureru
Sora wo jiyuu ni tobitai na

(Hai! takekoputaa!)

AN…AN…AN
tottemo daisuki
Doraemon…

Shukudai touban shiken ni otsukai
Anna koto konna koto taihen dakedo

Minna minna minna
Tasukete kureru
Benrina dougu de tasukete kureru
Omocha no heitai da

(Sore! tototsugeki!)

AN…AN…AN
tottemo daisuki
Doraemon…

Anna toko ii na
iketara ii na
kono kuni ano shima takusan aru kedo…

Minna minna minna
ikasete kureru
mirai no kikai de kanaete kureru
sekai ryokou ni ikitai na

(ufufufu… doko demo DOA!)


AN AN AN
tottemo daisuki
DORAEMON…

AN AN AN
tottemo daisuki
DORAEMON…


Jika ingin download lagunya, klik link di bawah ini:
Versi Indonesia :: <<Download>>
Versi Jepang      :: <<Download>>

Rabu, 11 Februari 2015

Fakta tentang Doraemon

haloo guys hari ini aku mau ngeshare fakta-fakta tentang doraemon, dijamin nambah tauu tentang doraemon 1. Tahukah kamu arti dari “Doraemon”? Nama Doraemon berasal dari 2 kata: Dora dan Emon. Dora adalah semacam plesetan dari “Nora” yang berasal dari “Nora-Neko” yakni stray cat. Emon adalah semacam kata tambahan tradisional untuk nama dari manusia atau binatang yg berjenis kelamin laki-laki, misalnya Ishikawa Goemon. Secara harafiah, nama Doraemon bisa diartikan “Stray male cat” (kucing liar jantan). Dora sebenarnya bisa juga berarti “gong” (inilah “dora” yg dipakai dalam nama kue dorayaki). Meski bukan itu “dora” yg dipakai di nama Doraemon, namun ini menjadi semacam plesetan, di mana tubuh Doraemon memang bundar-bundar seperti gong.
2. Doraemon memiliki kode produksi, yakni MS-903. Ini adalah nama asli Doraemon sebagai robot, & dengan nama inilah ia dipanggil oleh sang pemilik pabrik robot di mana ia diproduksi. Nama ini disebutkan dalam episode ulang tahun Doraemon tahun 2007.
3. Tanggal 3 September 2112 adalah tanggal di mana Doraemon selesai diproduksi.
4. Angka keberuntungan dari Doraemon adalah 1293. Doraemon memiliki berat 129,3 kg (285 lbs) & tingginya 129,3 cm (4’3 “). Ia bisa berlari sampai 129,3 km / jam (80,3 mph) ketakutan & melompat 129,3 cm (424,2 kaki) ketika terancam bahaya. Kekuatan maksimumnya 129,3 bhp. Lingkar pergelangan tangannya 129,3 mm. lingkar kepalanya & lingkar da&ya adalah 129,3 cm. Kakinya berdiameter 129,3 mm. Ia diproduksi pada September 3, 2112 (lagi-lagi 12/9/3), di Pabrik Robot Matsushiba.
5. Mantan pacar Doraemon di abad 22 adalah Noramyako. Ini disebutkan di Bonus Data-Data Doraemon di Tankoubon volume 11. Noramyako memutuskan Doraemon gara-gara Doraemon dirasa terlalu pendek untuknya (setelah kupingnya putus digigit tikus).


6. Warna cat asli Doraemon adalah kuning. Setelah tahu bahwa telinganya digigit tikus, doraemon dalam depresi, menyelinap ke atas menara, di mana ia minum ramuan berlabel “kesedihan”. Ketika ia menangis, warna kuningnya luntur & suaranya berubah karena ramuan tsb. Doraemon pandai bahasa Inggris karena paham istilah bahasa Inggris “In Blue” yang artinya “sedang sedih”
7. Doraemon ternyata sekolah. Menurut serial spin-off dari Doraemon “The Doraemons”, nama sekolah dari Doraemon sederhana saja, yakni Robot School
8. Tokoh Pak Guru yg sebenarnya sangat mencemaskan Nobita sebenarnya dari awal tidak mempunyai nama & hanya disebut Sensei aja. Namun, pada versi yg diputar di Nihon Television, ia diberi nama asli “Ganari”
9. Doraemon dan Dorami disebut sebagai kakak beradik karena ternyata mereka berdua “dilahirkan” dari satu tangki minyak yang sama. Dan “Doraemon” lahir lebih dahulu dari Dorami (2 tahun lebih tua), sehingga ia disebut “kakak”, kemudian Dorami juga disewa oleh keluarga Sewashi setelah Doraemon, sehingga ia disebut “adik.”
10. Menurut data, Dorami lebih hebat dari Doraemon. Dorami mampu menghasilkan energi sebesar 10000 tenaga kuda, silakan bandingkan dengan Doraemon yang hanya bisa mengeluarkan sebesar 129.3 tenaga kuda (angka hokinya Doraemon )
11. Dorami sebenarnya tidak langsung muncul dalam keluarga Nobita, namun di keluarga cicit-cicitnya Nobita di abad 22 yakni Sewashi. Dorami dibeli untuk menggantikan Doraemon, yang dikirim untuk menemani Nobita. Yang memiliki Dorami adalah Sewashi dan yang mengirim Dorami (dan Doraemon) juga Sewashi. Dorami biasanya dikirim untuk menggantikan tugas Doraemon menjaga Nobita apabila Doraemon sedang dalam urusan penting sehingga ia tidak bisa menemani Nobita, misalnya saat ia harus di-tune up di pabrik.
12. Doraemon takut sama tikus karena trauma sebab kuping robotnya digerigiti robot tikus juga saat ia tidur siang

Jumat, 06 Februari 2015

alat-alat Doraemon

Peralatan Doraemon disini gua mau ngasih tau peralatan apa aja yang sering digunakan Doraemon, cekidot! Kantong Ajaib mau banget nih punya kantong 4 dimensi yang ada di perut Doraemon, kantong ini dapat menyimpan semua alat-alat Doraemon tanpa batas, bahkan semua barang-barang dikamar Nobita. Doraemon juga menyimpan sebuah kantong ajaib cadangan di lemari tempat ia tidur. Di lubang kantung ini terdapat sebuah alat pendeteksi imajinasi sehingga apabila ingin mengambil suatu alat, Doraemon akan membayangkan bentuk dari benda tersebut. Alat pendeteksi imajinasi akan mencari benda tersebut dan akan memberikannya ke tangannya. KEREN KAN!!! Mesin Waktu coba aja dihidup gua ada alat ini, tapi sayangnya sampe sekarang gada yang bisa ciptainnya huhuu:" alat ini digunakan untuk menjelajah ruang dan waktu. Doraemon menggunakannya untuk kembali ke masa depan jika ia ingin menjalani servis rutin. mauuuu Pintu ke Mana Saja pintu ini yang digunakan Doraemon untuk menuju ke tempat apa pun di waktu kapan pun. Namun, pintu ini memiliki batas data zaman tujuan. Kaca Mata Fantasi Kacamata ini berbeda dari biasanya karena, jika dipakai akan membuat hewan dan tumbuhan terlihat seprti kartun dan dapat berbicara. Baling-baling Bambu Baling-baling kecil milik doraemon yang digunakan untuk terbang ke tempat yang dituju. Baling-baling bambu terbang dengan menggunakan tenaga baterai yang habis dalam 4 jam, namun dapat terisi ulang secara otomatis apabila diistirahatkan selama beberapa saat. Gakebayang kan kalo lo bisa terbang kemana aja cuman pake alat ini, pokoknya salah satu alat yang gua fav deh^^ Konyaku Penerjemah khusus kamu yang otaknya agak kurang berbahasa nihh hihihi, Konyaku penerjemah adalah makanan sejenis agar-agar tahu yang berguna untuk menerjemahkan bahasa lain. Jika dimakan, maka orang asing yang berbicara dengan kita akan mengerti perkataan kita, begitu pula sebaliknya. Senter Pengecil Jika senter ini digunakan, benda yang disinarinya akan mengecil.Bagi kamu yang big size cobaiin deh senter ini sangat bermanfaat bagi kamu supaya terlihat lebih smallgitu/apazeh wkwkwkwk. Dah lah segini aja sebenernya masih banyak sih, tapi cukuplah ya~

History of Doraemon

Pada bulan Desember 1969, manga Doraemon terbit berkesinambungan dalam 6 judul majalah bulanan anak. Majalah-majalah tersebut adalah majalah Yoiko (anak baik), Yōchien (taman kanak-kanak), Shogaku Ichinensei (kelas 1 SD), dan Shogaku Yonnensei (kelas 4 SD). Sejak 1973, majalah Shogaku Gogensei (kelas 5 SD) dan Shogaku Rokunensei (kelas 6 SD). Cerita yang terkandung dalam majalah-majalah itu berbeda-beda, yang berarti pengarang cerita ini harus menulis lebih dari 6 cerita setiap bulannya. Pada tahun 1979, CoroCoro Comic dirilis sebagai majalah Doraemon. Sejak pertama kali muncul pada tahun 1969, cerita Doraemon telah dikumpulkan dan dibagi ke dalam 45 buku yang dipublikasikan sejak tahun 1974 sampai 1996, dan telah terjual lebih dari 80 juta buku pada tahun 1992. Pada tahun 2005, Shōgakukan menerbitkan sebuah serial tambahan sejumlah 5 jilid dengan judul Doraemon+ (Doraemon Plus), dengan cerita yang berbeda dari 45 jilid aslinya.

Senin, 26 Januari 2015

...

Anyyeong^^

;;

By :
Free Blog Templates